Sabtu, 15 Desember 2012

Linux

Linux adalah sisitem operasi yang bertipe unix. Linux merupakan salah satu contoh hasil pengembangan perangkat lunak bebas dan sumber terbuka utama terbuka. seperti open souch lainnya pada umumnya kode sumber linux dapat dimodifikasi, digunakan dan didistribusikan kemabali secara bebeas oleh siapa saja.
Nama linux sendiri berasal dari nama pembuatnya, yang diperkenalakan pada tahun 1991 oleh Linus Torvalds. sistemanya dan pustakanya umumnya berasal dari sitem operasi GNU, yang diumumkan pada tahun 1983 oleh Richard Stallman. Kontribusi GNU adalah dasarnya dari munculnya nama alternatif GNU/Linux.

Sejarah.
Sistem operasi Unix dikembangkan dan diimplementasikan pada tahun 1860-an dan pertama kali dirilis pada tahun 1970. Faktor ketersediaannya yang tinggi dan kompatibilatas yang tinggi menyebabkannya dapat digunakan, disalin dan dimodifikasi secara luas oleh instusi-intusi akademis dan pada pembisnis.

Desain
Linux merupakan sistem operasi bertipe Unix modular. Linux memiliki banyak desain yang berasal desain dasar Unix yang dikembangkan dal kurun wakktu 1970-an hingga 1980-an. Linux menggunakan sebuah kernel monolitik, karnel linux yang menangani kontrol proses, jaringan, perifeal dan pengaksesan  sitem berkas. Device driver terlah terintegrasi kedalam karenel.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar